BERITA UNIK

Cara Mengusir Kecoak Bandel di Rumah Ampun

Domino206LoungeCara Mengusir Kecoak Bandel di Rumah Ampun. Kecoak adalah serangga menjijikkan yang sering mendiami rumahmu. Terlepas dari mereka yang hanya mencari makan, keberadaannya cukup meresahkan mengingat membuatmu cemas karena merasa geli dan jijik. Di sisi lain, keberadaan kecoak juga membuktikan rumahmu tidak cukup bersih.

Gunakan minyak esensial

Cara Mengusir Kecoak Bandel di Rumah Ampun

Situs Livspace menyebutkan minyak esensial dengan bahan pepermin jitu mengusir kecoak. Caranya adalah membuat ramuan campuran minyak esensial pepermin. Campurkan minyak pepermin dengan sejumlah air garam, lalu semprotkan di area yang sering didatangi kecoak tersebut.

Pakai pembersih mulut

Cara Mengusir Kecoak Bandel di Rumah Ampun

Punya obat kumur di rumah? Kalau begitu kamu bisa menggunakannya untuk mengusir kecoak. Lifehack menuliskan dengan mencampurkan obat kumur itu dengan air serta cairan pembersih, lalu menyemprotkannya ke kecoak, mereka akan langsung pergi dan tidak datang kembali. Cairan ini juga berpotensi membunuh mereka

Taburkan serbuk kopi

Cara Mengusir Kecoak Bandel di Rumah Ampun

Cara Mengusir Kecoak Bandel di Rumah Ampun. 90 persen yakin kamu punya kopi bubuk di rumah. Bahan ini bisa kamu gunakan untuk mengusir kecoak. Dua cara mengusir: membuat jebakan atau menebarkannya. Jika membuat jebakan, buatlah kopi cair yang dimasukkan dalam botol. Nanti kecoak akan mendatangi botol itu dan mencemplungkan dirinya ke sana. Jika hanya sekadar ingin mengusir, cukup taburkan bubuk kopi di area yang sering didatangi kecoak.

Manfaatkan silica gel dari barangmu

Domino206 Kamu paham silica gel digunakan sebagai pengawet barang ataupun makanan. Yang tidak kamu ketahui ternyata silica gel berguna mengusir kecoak. Pertama harus kamu lakukan adalah membuka silica gel dari bungkusnya dan mencampurkannya dengan gula. Setelah itu, sebarkan di sudut rumah. Kecoak yang melewatinya akan mati.

Belilah kapur barus

Tak hanya untuk tidak membuat apak pakaianmu, kapur barus bisa mengusir kecoak. Jika kamu tidak mau repot, beli saja kapur barus lalu sebar di area yang sering didatangi kecoak. Tapi, ingat. Jika di rumahmu ada anak kecil, berhati-hatilah mengingat ada potensi kapur barus itu dijadikan makanan olehnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *