Khasiat Daging Merpati Kaya Vitamin B
Uncategorized

Khasiat Daging Merpati Kaya Vitamin B

Domino206Lounge – Khasiat Daging Merpati Kaya Vitamin B. Tahukah Anda bahwa daging burung dara atau merpati sering dianggap sebagai makanan lezat yang disajikan di restoran mewah?

Meski tersedia dalam berbagai varian, hanya lima atau enam spesies merpati yang diternakkan untuk diambil dagingnya. Hal ini dikarenakan kandungan nutrisi burung dara itu memiliki khasiat bagi kesehatan tubuh.

Berikut Khasiat Daging Merpati Kaya Vitamin B

Khasiat Daging Merpati Kaya Vitamin B

Membantu memperbaiki jaringan sel

Membantu memperbaiki jaringan sel. Pasalnya, daging burung dara merupakan sumber protein hewani yang kaya akan asam amino esensial. Sementara itu, protein pada daging merpati bertugas menghasilkan enzim dan hormon yang menjaga fungsi sel dengan organ tubuh.

Dengan begitu, enzim akan menggerakkan reaksi kimia dan hemoglobin yang membawa oksigen ke dalam darah. Sedangkan, hormon tersebut yang menjaga kesehatan tubuh secara keseluruhan. Oleh sebab itu, daging merpati secara tidak langsung bisa membantu tubuh memperbaiki jaringan sel tubuh manusia karena mengandung protein yang tinggi.

Mengurangi risiko penyakit jantung

Selain memperbaiki jaringan sel, Daging burung dara lainnya yakni mengurangi risiko penyakit jantung. Bagaimana tidak, daging merpati kaya akan sejumlah mineral yang dibutuhkan tubuh dan salah satunya yaitu mineral selenium.

Bila tubuh mendapatkan asupan selenium yang cukup, mineral ini membantu meningkatkan kadar zat glutathione peroxidase. Ini termasuk senyawa antioksidan kuat yang membantu melawan peradangan.

Tubuh yang kekurangan selenium justru meningkatkan risiko pembentukan plak yang dapat menyumbat pembuluh arteri. Bila tidak segera ditangani, hal ini bisa memicu stroke, penyakit jantung, dan gagal jantung.

Memelihara kesehatan otak

Berkat kandungan asam folat (vitamin B9) di dalamnya, daging merpati menawarkan manfaat terhadap kesehatan otak. Asam folat membantu menurunkan kadar homosistein yang mungkin berdampak negatif terhadap kesehatan otak.  PokerOnline

Sebagai contoh, homosistein bisa menyebabkan kematian sel saraf. Bahkan, kekurangan asam folat sering dikaitkan dengan fungsi otak yang menurun.

Menjaga kesehatan tulang

Mineral lain yang terkandung dalam daging merpati yakni kalsium. Mineral kalsium penting dalam pembentukan tulang dan gigi. Pasalnya, tulang membutuhkan kalsium dan vitamin D, terutama pada masa kanak-kanak dan remaja.

Setelah Anda berusia 30 thaun ke atas, tulang perlahan-lahan akan kehilangan kalsium. Untungnya, Anda bisa mengatasi kekurangan tersebut dengan mengonsumsi makanan yang kaya akan mineral ini, termasuk daging burung dara.

Meski begitu, pola makan yang kaya akan kalsium perlu diimbangi dengan gaya hidup sehat dan rutin berolahraga, seperti berjalan dan berlari.

Baca Juga : Nggak Perlu Minder, Ini Cara Merawat Bibir Hitam

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *