BERITA UNIK

Tewas karena Lebah Naning, Ternyata Penyebab Sesungguhnya adalah Ini

domino206lounge Tewas karena Lebah Naning, Ternyata Penyebab Sesungguhnya adalah Ini. Lagi-lagi sengatan tawon merenggut nyawa manusia. Hewan tersebut memang bisa menyerang apabila merasa terancam. 

seorang driver jurusan Palangkaraya-Puruk Cahu, tewas karena di duga terkena serangan lebah Naning. Kejadian nahas tersebut berlokasi di tengah jalan berlumpur di Jakatan Pari, Kecamatan Kapuas Hulu pada Kamis (13/1) lalu.

Saat itu mobil driver terjebak dalam lumpur. Ia berusaha mendorongnya, namun mobil tak kunjung bergerak. Maksud hati ingin menggunakan dahan sebagai alat untuk mempermudah naiknya ban dari lumpur. Ternyata tumpukan dahan dan kayu yang di hampirinya merupakan sarang serangga penyengat ini, sehingga mendapatkan serangan sengat yang bertubi-tubi.

Namun setelah di telaah, ternyata ada keraguan bahwa lebah Naning yang menyebabkan driver tersebut meregang nyawa. Melainkan gerombolan tawon. Apa bedanya lebah dengan tawon bila sengatannya sama-sama berbahaya? 

Tewas Karena Lebah? Mari Mengenal lebah Naning

Tak lama setelah kejadian tersebut, Badan Riset Inovasi Nasional atau BRIN menjelaskan bahwa yang menyerang driver nahas itu bukanlah lebah Naning, melainkan tawon. Lebah Naning sendiri memang bisa menyengat manusia. Namun salah satu ciri bila yang menyerang adalah lebah, maka dapat di temui bekas sengatan yang tertinggal. 

Sedangkan dari perkembangan berita yang beredar, BRIN menyebutkan kalau yang menyerang korban adalah tawon jenis vespa. Sebelumnya, Boombastis pernah membahas, kenapa kita perlu waspada dengan serangan tawon vespa di sini. 

Ciri-ciri di sengat tawon, bukan lebah

Tersengat Tawon

Lebih lanjut, mengetahui bahwa kita disengat tawon adalah ketika pada lubang bekas sengatan tidak ada sengat tertinggal. Tawon yang merasa terancam akan mengeluarkan feromon yang bisa tertinggal di sekitar pakaian dan tubuh. Karenanya, bila ingin menghindari sengatan tawon, ada saran untuk berlari sejauh mungkin, serta melepaskan pakaian untuk mengurangi aroma feromon tadi. 

Tawon penyengat bukanlah jenis tawon atau lebah penghasil madu. Grup tawon penyengat terpopuler adalah tawon vespa. Di mana jenis serangga ini termasuk predator yang walau ada di antara tumbuhan, tapi makanannya bisa jadi adalah serangga kecil lain atau bahkan bangkai.

Sumber : Poker Online

BACA JUGA : Tertangkap Karena Penyalahgunaan Narkoba Saat Tahun 2022 Baru Saja Dimulai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *