BERITA UNIK

Berukuran Super Jumbo, Hewan-Hewan Ini Punya Ukuran Jauh Lebih Besar

domino206lounge Berukuran Super Jumbo, Hewan-Hewan Ini Punya Ukuran Jauh Lebih Besar. Di dunia ini, banyak sekali hewan unik yang selalu menarik buat di bahas.

Tak jarang di temukan hewan dengan fisik yang tak biasa. Contohnya, ada sapi berkepala dua, ada pula babi berbulu domba, dan masih banyak lagi yang lainnya.

Nah, ada hewan-hewan tak kalah unik yang bakal di bahas kali ini. Ialah hewan-hewan yang ukurannya jauh lebih besar di bandingkan dengan hewan sejenisnya. Saking jumbonya, ada yang seukuran manusia padahal biasanya ukurannya kecil. Apa saja sih?

Berukuran Jumbo Todan

Biasanya, katak hanya berukuran segenggam tangan orang dewasa saja. Tapi berbeda dengan katak di Enrekang, Sulawesi Selatan. Katak yang di sebut oleh orang sekitar dengan todan ini, berukuran seperti bayi manusia. Saat di gendong manusia, benar-benar seperti menggendong bayi.

Todan bisa memiliki bobot sampai 1,5 hingga 2 kilogram. Dengan ukuran yang besar, tak heran jika katak ini memakan segala yang ada. Bukan cuma semut atau belalang, tapi juga tikus. Usut punya usut, todan merupakan katak jenis limnonectes grunniens yang memang terkenal akan ukuran jumbonya. Selain itu, di percaya bahwa leluhur katak dengan jenis yang sama yang mempengaruhi ukuran todan yang sangat besar.

Katak ini ternyata juga di buru manusia untuk di jadikan santapan. Todan di olah, direbus, atau di goreng untuk dimakan. Namun sayang, todan kini makin langka. Karena banyak di buru untuk di konsumsi juga tingkat reproduksi yang rendah.

Megabats

Jika ada katak yang sebesar bayi manusia, ada pula kelelawar yang hampir seukuran manusia. Kelelawar ini bernama giant golden crowned flying fox, juga disebut sebagai megabats atau kelelawar raksasa karena ukurannya yang sangat besar. Hewan bernama latin acerodon jubatus ini berukuran setengah manusia pada umumnya. Sangat jauh lebih besar di banding kelelawar pada umumnya.

Tak heran kalau ada orang mengira kelelawar ini sebagai siluman saat melihatnya bergelantungan di dekat pemukiman warga. Bagaimana tidak? Ketika membentangkan sayapnya, kelelawar ini bisa sepanjang 1,7 meter! Meski habitat megabats ada di gua dan hutan hujan di daerah Asia Tenggara, tapi tak jarang ia ditemukan sedang bergelantungan di dekat rumah warga.

Sumber : Poker Online

BACA JUGA : Kecocokan Taurus Dan Virgo, Duo Earth Sign Yang Keras Kepala

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *