BERITA UNIK

Mumi yang Dianggap Paling ‘Cantik’ oleh Para Peneliti Meski Sudah Ribuan Tahun

domino206lounge Mumi yang Dianggap Paling ‘Cantik’ oleh Para Peneliti Meski Sudah Ribuan Tahun. Mumi menjadi salah satu  jejak sejarah yang menyimpan banyak misteri.

Pasalnya jasad yang diawetkan oleh orang di masa lalu ini, disebut bisa mengungkap banyak hal yang terjadi di zaman itu. Oleh sebab itu, banyak peneliti yang rela pergi ke Mesir hanya untuk menelitinya, karena memang di sanalah banyak ditemukan mumi dari peradaban kuno.

Namun siapa sangka, di China juga ada mumi juga. Bahkan di negara tirai bambu itu sampai ada mumi yang disebut paling ‘cantik’ di dunia. Lalu kenapa bisa disebut seperti itu?

Mumi Xin Zhui ini Siapa Sebenar nya?

Xin Zhui, juga dikenal sebagai Lady Dai, adalah salah satu putri bangsawan China kuno. Dilansir dari laman Kompas, dirinya hidup pada zaman dinasti Han. Dirinya ternyata juga punya seorang suami yang berasal dari golongan bangsawan pula yang bernama Li Cheng. Bersama dengan sang suami, dirinya menguasai daerah Dai yang saat ini bernama Changsa.

Diketahui punya kehidupan yang mewah

Layaknya para bangsawan pada umumnya, Lady Dai ini juga lekat dengan kehidupan yang mewah. Dirinya diketahui suka jamuan makam malam yang super enak, orkestra musik, parfum super wangi, dan pelayanan kelas satu ala bangsawan-bangsawan.

Salah satu hobi yang paling dikenal dari sosok bangsawan China yang satu ini adalah doyan melakukan kuliner. Banyak sekali jenis makanan tak biasa yang dikonsumsi oleh bangsawan zaman dulu, begitu pula dengan Xin Zhui. Diketahui kalau dia pernah mengonsumsi daging angsa, burung pegar, serta daging anjing. Namun siapa sangka, justru karena kegemaran inilah yang membuat dirinya harus segera menjemput ajalnya.

Sumber : Poker Online

BACA JUGA : Nekat Terobos Kamar Pengantin, Ini 5 Kisah Heboh Pernikahan Yang Didatangi Mantan Pacar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *