BERITA UNIK

Fakta Unik Tentang Valhalla Mitologi Nordik

Domino206LoungeFakta Unik Tentang Valhalla Mitologi Nordik. Dari semua tempat dalam kosmologi Nordik, ada tempat yang dianggap paling mulia dan didambakan, yakni aula besar Valhalla, tempat pesta allfather Odin, tempat di mana ia bertempur dengan roh prajurit terhebat yang pernah hidup dan mati.

Arti kata Valhalla

Fakta Unik Tentang Valhalla Mitologi Nordik

Valhalla” adalah latinisasi dari Nordik Lama “Valhöll,” menurut Online Etymology Dictionary, ia memiliki arti “aula pertempuran-terbunuh.” Unsur pertama dari kata, “valr,” adalah istilah untuk mereka yang terbunuh dalam pertempuran dan juga bagian pertama dari kata “valkyrie“, yang merupakan pemilih dari yang terbunuh. Kata “valr” juga memiliki persamaan dengan kata Latin “vulnus“, yang berarti “luka”, sumber dari kata bahasa Inggris “vulnerable“. 

Siapa yang bisa ke Valhalla?

Fakta Unik Tentang Valhalla Mitologi Nordik

Meskipun begitu, tidak semua manusia bisa ke Valhalla. Mirip dengan konsepsi Yunani-Romawi tentang Kepulauan yang Diberkati, Valhalla adalah tujuan akhir bagi mereka yang berani dan memiliki kebajikan. Bagi Viking, kebajikan terbesar mereka datang dari kematian dalam pertempuran.

Peran Valkyrie

Fakta Unik Tentang Valhalla Mitologi Nordik

Fakta Unik Tentang Valhalla Mitologi Nordik. Gadis-gadis perisai Odin ini dikenal berparas menawan namun ganas, karena mereka mengenakan baju besi perang dengan perisai. Mereka juga mampu meramalkan datangnya pertempuran, kematian, dan pertumpahan darah. Mereka bisa melindungi nyawa tentara, tapi mereka juga bisa membunuhnya. 

Di mana Valhalla? 

Domino206 Dilansir Norse Mythology, keberadaan Valhalla ada alam di dewa langit Nordik, Asgard. Perbedaan antara Valhalla sebagai hadiah abadi untuk mereka yang meninggal dengan cara gagah berani, dan Hel bagi mereka yang meninggal dengan cara yang memalukan, katakanlah meninggal karena usia tua atau kecelakaan, mereka bukanlah orang yang akan dipilih.

Rusa dan kambing di atap Valhalla

Menurut Encyclopedia Mythica, atap dari Valhalla adalah rumah dari dua hewan mitologi. Yakni, rusa besar Eikþyrnir, yang berarti “pohon ek berduri”. Binatang bertanduk besar ini berdiri di atas atap berlapis emas Valhalla, makan dari pohon ajaib Læraðr, yang berdiri di sebelah Valhalla. Beberapa penulis mengidentifikasi Læraðr dengan Yggdrasil, pohon ash besar yang cabangnya digantung di sembilan alam. Saat Eikþyrnir menggigit cabang-cabang pohon ini, tanduknya mengeluarkan tetesan air, yang memenuhi sumur Hvergelmir, yang mengalir ke semua sungai.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *