TIPS & TRICK

5 Hal Baik yang Bisa Dipetik dari Kesedihan

DOMINO206LOUNGE – Tidak ada yang mau mengalami kesedihan, namun tidak ada yang sanggup pula untuk menghindarinya. Mau tidak mau, kuat tidak kuat, kita harus menghadapi dan berjuang untuk melewatinya.

Hidup tak selamanya berisi kesedihan sebab roda kehidupan terus berjalan. Apabila saat ini tengah di landa kesedihan, segera rangkul. Hal ini akan berikan sejumlah manfaat bagi kita untuk bangkit dan melanjutkan hidup. JOIN SINI

1. Kita belajar untuk menerima kenyataan 

5 Hal Baik yang Bisa Dipetik dari Kesedihan 

Meski tidak terlihat, kesedihan itu ada dan bahkan kini kita mengalaminya. Berpura-pura bahwa kita baik-baik saja tidak selalu membantu. Sebaliknya, hal tersebut malah bisa jadi membuat kita terpuruk.

Hal ini lantaran sikap tersebut membuat kita berbohong pada diri sendiri. Ada baiknya ketika mengalami rasa sedih, belajarlah untuk menerima rasa tersebut seikhlas kita menerima rasa bahagia. Dengan demikian, kita tahu bahwa tidak ada perasaan yang benar benar selamanya.

2. Saat rasa sedih sudah dapatkan validasi, lebih mudah bagi kita untuk beranjak 

5 Hal Baik yang Bisa Dipetik dari Kesedihan 

Dengan memilih untuk menerima apa yang telah terjadi, kita memberikan validasi pada rasa sedih yang tengah kita alami. Kita sudah sadar bahwa kini tengah ada kesedihan melanda hati dan pikiran sehingga mengganggu keseharian.

Kesadaran ini secara tidak langsung akan membuat kita lebih termotivasi untuk segera bergegas dari perasaan tidak nyaman ini. Kita akan berupaya untuk cari cara agar bisa lekas bangkit. JOIN SINI

3. Dari kejadian ini, kita terlatih untuk lebih tangguh 

5 Hal Baik yang Bisa Dipetik dari Kesedihan 

Belajar tidak hanya di sekolah saja. Dalam kehidupan sehari-haripun, kita di beri kesempatan untuk belajar tentang hal yang lebih universal yaitu tentang hidup itu sendiri. Di sekolah, kita belajar teori dari buku. Sementara, di kehidupan nyata, kita belajar dengan langsung praktik.

Dari momen sedih ini, kita di tuntut untuk bisa melewatinya. Saat momen tersebut telah berlalu, tanpa di sadari kita telah tumbuh jadi pribadi yang lebih tangguh. Perasaan negatif tersebut mampu membawa pengalaman positif bagi kehidupan ini.

4. Apabila alami hal yang sama, kita tahu apa yang harus di perbuat 

5 Hal Baik yang Bisa Dipetik dari Kesedihan 

Sedih ini tak akan berlangsung selamanya sebab sudah ada kebahagiaan yang menanti di depan. Hal tersebut akan terus berganti dari waktu ke waktu. Bedanya sedih yang sekarang dan sedih yang nanti adalah kita sudah tumbuh jadi versi yang lebih tangguh. JOIN SINI

Kita sudah lebih kenal dengan diri sendiri dan tahu apa yang harus di lakukan. Memang tidak akan mudah dalam menghadapinya, namun pasti bisa untuk dilalui.

5. Kita akan lebih bersyukur ketika keadaan sudah lebih baik 

5 Hal Baik yang Bisa Dipetik dari Kesedihan 

Ketika di landa rasa sedih, tentu ingin sekali rasanya segera beranjak dan kembali bahagia. Oleh karena itu, berusahalah untuk sadari tiap momen sedih agar nantinya kita akan jauh lebih bersyukur saat momen bahagia terjadi.

Tidak ada yang terlalu susah untuk dilewati karena kita tahu bahwa momen bahagia ini sangat terasa manis. Kita pun akan punya lebih banyak hal untuk disyukuri, sehingga hidup terasa lebih bahagia. JOIN SINI

Memang tidak mudah untuk melalui momen kesedihan. Meski demikian, belajarlah untuk merangkul rasa sedih tersebut agar lekas berlalu rasa tersebut. Kita bisa segera masuk ke babak kehidupan yang baru dengan lebih tangguh dan perasaan penuh syukur.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *