Lebih Sehat, 5 Minuman Pengganti Kopi Ini Rasanya Gak Kalah Nikmat
KESEHATAN

Lebih Sehat, 5 Minuman Pengganti Kopi Ini Rasanya Gak Kalah Nikmat

Domino206Lounge Sebelum memulai aktivitas, beberapa orang akan mencari sumber energi dari segelas kopi agar bisa menjalani hari dengan semangat. Namun, kopi bukanlah satu-satunya minuman yang bisa menghasilkan energy booster  untuk kita. Disamping harganya yang cukup mahal, mengonsumsi kopi setiap hari bisa meningkatkan resiko beberapa penyakit.

Ada beberapa minuman pengganti kopi yang bisa dikonsumsi, dengan bahan yang mudah ditemukan di rumah, minuman- minuman ini juga bisa menjaga kesehatan tubuh kita. Penasaran apa saja? Simak ulasannya di bawah ini!

1. Matcha

Lebih Sehat, 5 Minuman Pengganti Kopi Ini Rasanya Gak Kalah Nikmatilustrasi membuat minuman matcha(Pexels.com/Charlotte May)

Matcha dikenal dengan kandungan antioksidannya yang tinggi. Antioksidan sendiri berfungsi sebagai penangkal radikal bebas yang dapat membantu mencegah penyakit kronis dan kerusakan sel. Tidak hanya itu, di dalam bubuk matcha ada kandungan catechin yang merupakan antioksidan alami yang ditemukan pada tanaman teh. 

Kadar catechin pada bubuk matcha 137 kali lebih banyak dari tipe teh hijau lain. Selain mencegah dan dapat menurunkan resiko penyakit kronis, matcha juga memiliki manfaat yang baik untuk otak, seperti meningkatkan konsentrasi. Dikutip dari Cooking Chew, matcha memiliki L-theanine dan asam amino yang mampu memberikan ketenangan. 

Jika kamu sedang stress menghadapi kerjaan, matcha bisa jadi pilihan untuk menenangkan pikiran kamu, lho. Cobain deh!

2. Yerba Mate

Lebih Sehat, 5 Minuman Pengganti Kopi Ini Rasanya Gak Kalah Nikmatilustrasi sedang minum Yerba Mate(Pexels.com/Los Muertos Crew)

Minuman pengganti kopi selanjutnya adalah Yerba mate. Yerba mate adalah teh herbal yang mengandung caffeine alami. Dikutip dari Dailybruin, kandungan caffeine dalam yerba mate memiliki kurang dari 80 milligram per satu gelas. Sementara, kandungan caffeine dalam kopi ada sekitar 100 hingga 200 milligram per gelas.  PokerOnline

Meskipun sama- sama mengandung caffein, namun yerba mate memberikan ketenangan bagi para pengonsumsinya. Hal ini berlawanan dengan dampak caffein yang terdapat dalam kopi yang menimbulkan reaksi kegelisahan. 

Studi membuktikan bahwa yerba mate terdiri atas kandungan antioksidan, vitamin C, vitamin E, kalsium, zat besi, fosforus, thiamine, dan vitamin B2. Dengan kandungan vitamin yang cukup lengkap, yerba mate dapat menjadi alternatif minuman pengganti kopi yang bisa kamu konsumsi. Selain mengandung banyak vitamin, yerba mate juga dapat mencegah kerusakan sel dalam tubuh. So, tunggu apa lagi? Cobain sekarang!

3. Kombucha

Lebih Sehat, 5 Minuman Pengganti Kopi Ini Rasanya Gak Kalah Nikmatilustrasi Kombucha(Pexels.com/Geraud pfeiffer)LANJUTKAN MEMBACA ARTIKEL DI BAWAH

Kombucha adalah minuman hasil fermentasi yang terbuat dari teh hitam. Di lansir Trueid, kombucha kaya akan probiotik dan antioksidan yang tinggi. Dari hasil fermentasi tersebut, kombucha juga menghasilkan berbagai macam zat, seperti asam asetat, folat, asam amino esensial, vitamin B, vitamin C, serta alkohol. 

Untuk manfaat kombucha sendiri di antaranya sebagai antibakteri, memperbaiki mikroflora pada usus, meningkatkan sistem imun tubuh, serta menurunkan tekanan darah. Meskipun memiliki manfaat yang baik, namun ingat jangan mengonsumsinya secara berlebihan. 

Dengan berbagai manfaat yang baik untuk tubuh, kamu tidak perlu ragu lagi untuk mengganti kopi yang selama ini kamu minum dengan teh kombucha. Selamat mencoba!

4. Lemonade

Lebih Sehat, 5 Minuman Pengganti Kopi Ini Rasanya Gak Kalah Nikmatilustrasi lemonade(Pexels.com/Georgie Devlin)

Siapa yang tidak kenal dengan lemonade? Meskipun sedikit asam, namun lemonade  memiliki berbagai manfaat yang baik untuk tubuh. Lemonade sangat mudah untuk dibuat, hanya perlu perasan lemon dan segelas air hangat. 

Secara umum lemon mengandung antioksidan seperti beberapa minuman yang telah di sebutkan di atas. Mengonsumsi lemonade di pagi hari bisa jadi pilihan untuk meningkatkan kualitas mood yang kamu punya.

Di kutip dari Trueid, lemonade juga mampu mendetox tubuh, meregulasi gula darah, memperbaiki kesehatan jantung, dan bisa memelihara kesehatan kulit. Menariknya, lemonade tidak mengandung caffeine dan kalori sedikitpun, jadi sangat aman di konsumsi. Sudah pernah coba?

5. Susu Kunyit

Lebih Sehat, 5 Minuman Pengganti Kopi Ini Rasanya Gak Kalah Nikmatilustrasi susu kunyit(Pexels.com/Ksenia Chernaya)

Jika biasanya kunyit di gunakan sebagai bumbu masakan, faktanya kunyit bisa di olah dan di campur ke dalam susu, lho. Namun, meskipun namanya susu kunyit, ternyata ada dua bahan lagi yang perlu di tambahkan sebagai pelengkap agar rasanya semakin enak, yaitu jahe dan kayu manis. 

Di lansir Stylecraze, kunyit mengandung antioksidan dan bisa memerangi inflamasi dalam tubuh. Jika kunyit di gabungkan dengan susu, tentunya kekuatan kandungan minuman ini akan semakin kuat untuk melindungi tubuh. Jadi, tidak perlu ragu lagi untuk mengganti segelas kopimu dengan susu kunyit yang menyehatkan. 

Dengan semakin banyaknya jenis minuman kopi yang bermunculan, terkadang membuat kita abai akan kesehatan. Beberapa minuman yang telah di sebutkan di atas adalah alternatif pengganti kopi yang bisa kamu konsumsi sebelum beraktivitas. Bikin tubuh bugar bahan- bahannyapun mudah di temukan di rumah. Jangan lupa cobain ya!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *